thumb

Verifikasi Lapangan Self Assesment Pengawasan Kearsipan Internal di Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Pontianak

Tim Penyelenggara Pengawasan Kearsipan Internal Kota Pontianak Tahun Anggaran 2024 melaksanakan verifikasi lapangan pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Pontianak yang dilaksanakan pada Senin (15/07/2024) di Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Pontianak.
 
Verifikasi Lapangan Self Assesment Pengawasan Kearsipan Internal dilakukan untuk melakukan pengawasan kearsipan internal di Lingkungan Perangkat Daerah Kota Pontianak. Dengan Perolehan Nilai Sementara Dinas Komunikasi dan Informatika 81.01 dengan Kategori A (Memuaskan).
 
Diharapkan Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Pontianak dapat memperbaiki dan melengkapi bukti Dukung (eviden) agar nilai yang didapatkan dapat meningkat.
Tiktok : disperpusipkotapontianak
YouTube : disperpusip Pontianak
Twitter : perpustakaanptk